Pedang tertajam di dunia [ Excalibur St. Galgano ]

Posted by Unknown






menyambung artikel sebelumnya..yaitu pedangnya si napoleon,,jika kamu belum tau [ KLIK DISINI ]

2. Pedang Excalibur St. Galgano

Pedang tertajam di dunia [ Excalibur St. Galgano ]


Kisah King Arthur mengiringi kisah pedang legendaris Excalibur. Kisah yang bercerita siapapun yang mampu mencabut pedang Excalibur dari batu maka dia akan menjadi raja inggris, dan kemudian Arthur lah yang mampu mencabut pedang legendaris tersebut.

Walaupun Legenda Arhtur hanyalah sebuah cerita rakyat, namun pedang Excalibur benar-benar nyata dan ada. Pedang Excalibur terletak di sebuah kapel di Monte Siepi, Italia. Disana Pedang Excalibur tertanam didalam batu.

Baca juga ne guy : Terungkapnya Misteri "Sungai Amazon " Di Planet Mars [ KLIK DISINI ]

Pedang yang tertanam didalam batu itu dipercaya milik seorang Ksatria dari Tuscany yang hidup pada abad 12. Ksatira yang bernama St. Galgano adalah satria yang sangat kejam dan bengis, dia tidak segan menghabisi semua musuhnya dengan pedang tersebut.

Disuatu ketika Galgano didatangi oleh Malaikat dan diminta untuk bertobat. Galgano megatakan bertobat untuknya seperti membelah batu, dan untuk membuktikannya Galgano mencoba menancapkan pedangnya ke sebuah batu. Tidak disangka pedang tersebut tertancap dengan mudahnya kedalam batu tersebut, dan sejak saat itu Galgano bertobat.

berikut pedang yang  tajam ,,[ KLIK DISINI ]


BERIKAN KOMENTAR KAMU TENTANG ARTIKEL INI

susan merah -
ASIKTAU Updated at : 15:49

{ 0 comments... or add one}


Post a Comment